SEPEKAN TERAKHIR
  Sabtu, 20 April 2024   -HARI INI-
  Jumat, 19 April 2024
  Kamis, 18 April 2024
  Rabu, 17 April 2024
  Selasa, 16 April 2024
  Senin, 15 April 2024
  Minggu, 14 April 2024
POKOK RENUNGAN
Dunia ini [sekitar kita] butuh kita untuk menjadi pemimpin yang bisa memberi keteladanan dengan cara melayani.
DITULIS OLEH
Pdt. Nathanael Rabono
Rohaniwan Pusat
Renungan Lain oleh Penulis:
Home  »  Renungan  »  Dibutuhkan Pemimpin Yang Melayani
Dibutuhkan Pemimpin Yang Melayani
Selasa, 26 November 2019
Dibutuhkan Pemimpin Yang Melayani
Markus 10:45

Sudah barang tentu semua manusia di Bumi ini mengidamkan suasana ketenangan atau suasana damai. Negara-negara [PBB] di dunia ini sudah berupaya dengan sangat serius supaya menekan seminim mungkin perselisihan, pertentangan dan peperangan antar bangsa supaya perdamaian bangsa-bangsa terwujud. Demikian juga sebuah negara, katakan saja Indonesia, para pemimpin negara ini sudah berupaya untuk membangun negara ini menuju keadilan dan kemakmuran, selain itu berusaha keras untuk menekan munculnya garis keras, radikal yang hanya berdampak pada perpecahan bangsa dan menimbulkan keresahan di masyarakat. Namun hasilnya sampai sekarang dunia masih penuh dengan kekerasan dan mengarah pada sikap destruktif.

Yesus mengerti apa yang dibutuhkan dunia [selain pengampunan dosa], Yesus mengerti dunia ini membutuhkan perdamaian. Dosa menimbulkan kengerian dan kekejian dalam berelasi antar manusia [bnd.Kej. 3:11-12]. Satu saja yang dibutuhkan dunia ini dan Yesus sudah memberikan kunci untuk membuka pintu persoalan dunia ini yaitu “hendaklah semua bersedia menjadi hamba yang melayani kepada yang lain” [bnd. Mrk. 10:43-44]. Yesus bukan saja berbicara memberi perintah, tetapi Dia juga telah menghidupi perintah-Nya itu sendiri [ay. 45]. Apabila semua manusia, semua pemimpin di dunia ini...selengkapnya »
FOLLOW OUR INSTAGRAM
RENUNGAN HARIAN
20 Apr '24
20 Apr '24
20 Apr '24
Copyright © 2012 All rights reserved. Designed and Developed by GIA Dr. Cipto Semarang